PERKUAT NATUNA !! TNI AD SEGERA TERIMA 32 HELIKOPTER DAN 5 PESAWAT TEMPUR

Kepala Staf Angkatan Darat Jenderal Dudung Abdurachman mengungkapkan, TNI angkatan darat dalam waktu dekat segera menerima 32 unit helikopter dan 5 pesawat dari Kementerian Pertahanan. 

Berkaitan dengan itu, Dudung mengatakan, TNI angkatan darat perlu merekrut calon penerbang dari SMK Penerbangan untuk memenuhi kebutuhan personel dalam mengawaki alat utama sistem persenjataan yang dimiliki Pusat Penerbangan Angkatan Darat. 

SUMBER BERITA: CNL News

Komentar

Postingan populer dari blog ini

RUSIA GAWAT !! AS KIRIM SENJATA DAN 500 TON AMUNISI KE UKRAINA

Balikatan 2022 - Special Forces conduct beach assault operations

PENGHANCUR UKRAINA !! FAKTA RUDAL S-500 RUSIA YANG MEMATIKAN